Thursday, March 27, 2014

Material untuk Pembelajaran Pendidikan Bahasa Inggris

ISL Paper Downloads



[supriyana-JGJ] Pendidikan masa sekarang  sungguh beraneka ragam metodenya. Banyak orang, khususnya Guru, atau para Pendidik muda pengin mencari sesuatu yang baru mengenai suatu metode atau media yang dapat membuat mereka merasa nyaman dan sesuai dengan perkembangan jaman mengenai Pendidikan Bahasa Inggris yang relevan. Dunia pendidikan sekarang sudah mulai memasuki era global, dimana semua informasi akan masuk secara bebas di kalangan masyarakat secara umum. Informasi, salah satunya mengenai Pendidikan. Media pendidikan yang uptodate akan memberikan daya beli/ikatan yang kuat bagi murid yang diajar ketika menggunakan media tersebut. Salah satunya adalah ISL.

ISL adalah salah satu media online yang didalammnya terdapat media pembelajaran Bahasa Inggris yang membuat siswa merasa nyaman :) ISL adalah kumpulan media/soal yang dirangkum sesuai dengan tingkatan murid yang diajar. Dari mulai pendidikan SD-Umum ada materinya :) Semuanya tergantung dari kreatif Guru atau Pendidik muda di dalam mengkombinasikan dan memakai media tersebut.
ISL berbentuk format word (.docx atau power pint). Sehingga sangat mudah untuk dipakai Guru di dalam menjelaskan setiap materi kepada siswa. Pengin tau cara kerja dan pembuatan Akunnya?
Yuk, ikuti langkah-langkah di bawah ini :
1. Anda harus membuka alamat ISL
2. Kemudian, di kanan atas ada buat akun /New Member
3. Setelah itu, Anda tinggal mengisikan sesuai dengan nama, alamat Anda secara benar di formulir pendaftaran tersebut :)
4. Selesai. Anda tinggal login di kanan atas, kemudian tinggal memilih materi yang mau di download buat materi Pembelajaran Bahasa Inggris Anda :)


Cukup mudah bukan? Segera nikmati keunggulan dan kemudahannya menggunakan portal tersebut :)


0 comments:

Post a Comment